Cara Buat, Bahan dan Fungsi Parfum Burung Walet
Setiap petani yang memiliki dan mengelola gedung atau rumah walet sudah tidak asing lagi dengan istilah parfum burung walet. Memang dari aroma yang dikeluarkan parfum tersebut tidaklah seperti parfum yang harum, melainkan bau yang tidak sedap dan menyengat. Namun itulah yang disukai oleh para burung walet. Parfum ini dijadikan alat untuk sebagai pemikat burung walet … Read more